
Selamat Datang Di website Program Studi Hukum Tatanegara (Siyasah)
Assalamu ‘Alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh
Setinggi puji sedalam syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, hidayah dan inayah-Nya sehingga kami dapat meluncurkan Website Program Studi Hukum Tatanegara (Siyasah Syar’iyyah) STAIN Bengkalis. Website ini bertujuan untuk memberikan informasi – informasi lebih lanjut mengenai Program Studi Hukum Tatanegara (Siyasah Syar’iyyah ) kepada mahasiswa, dosen, karyawan, stakeholder, calon mahasiswa dan calon pengguna lulusan.
Ribuan terima kasih kami ucapan kepada seluruh pengunjung yang mengakses berbagai informasi dan data dari website ini. Kritik dan saran dari pengunjung website ini sangat kami harapkan demi kemajuan Program Studi Hukum Tatanegara (Siyasah Syar’iyyah ).
Ketua Program Studi
Khairil Anwar, M.IRKH
1 komentar
Aisyah, Friday, 6 Mar 2020
Saya ingin mengambil jurusan program studi hukum tatanegara (siyasah)